Setelah merasakan kegiatan sehari hari yang begitu penat, maka tidak ada salahnya jika anda merasakan liburan anda di Pulau Tidung. Pulau yang satu ini adalah salah satu pulau yang ada di kepulauan seribu yang ada di Jakarta, memang sedikit sulit untuk di percaya masih ada pulau yang cantik ini di balik kota Jakarta yang begitu penat. Pulau Tidung dapat di jadikan salah satu tempat pariwisat yang begitu nyaman, setelah di hadapi degan penatnya kota jakarta, maka anda dapat mengunjungi Pulau Tidung untuk melihat keindahan pulau yang satu ini. Ketika anda mengunjungi Pulau Tidung, maka anda akan melihat pasir putih yang membentang yang bersih tanpa sampah dan tentunya sangat jauh dari polusi udara seperti di kota Jakarta.
Ketika anda ingin mengunjungi pulau kecil yang memiliki keindahan ini, maka anda dapat mengunjunginya dengan menggunakan speed boat, dengan menggunakan speed boat anda dapat menjacapi Pulau Tidung dengan menghabiskan waktu hingga 60 menit dimana anda dapat memulainya dari Marina Ancol. Pulau Tidung memiliki kelebihan di bandingkan pulau pulau di kepulauan seribu lainnya, yaitu sebuah kenyamanan dimana Pulau Tidung memiliki kenyaman yang luar biasa sehingga ketika anda mengunjungi Pulau Tidung maka anda dapat menikmati alam yang begitu indah dan sangat nyaman di sana. Pulau Tidung memang tidak begitu besar, oleh sebab itu pulau yang satu ini lebih unik dan lebih spesial. Di Pulau Tidung ini maksimal orang oang yang datang untuk mengunjungi pulau ini hanyalah sekitar 200 orang, sehingga tidak heran jika Pulau Tidung menjadi pulau yang begitu exslusif.
Untuk anda yang ingin mengadakan liburan yang bertujuan untuk menenangkan fikiran, dengan menikmati keindahan laut dengan pantai yang bersih, nyaman, air yag jernih sera udara yang begitu sejut, maka ada dapat memilih Pulau Tidung sebagai pulau yang harus anda kunjungi untuk anda dan keluarga maupun kerabat anda untuk kunjungi. Kenyamanan menjadi hal utama yang akan anda dapatkan di sini, jadi Pulau Tidung sangat cocok di jadikan tempat liburan, atau juga di jadikan sebagai tempat berbulan madu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
harap tidak menyertakan iklan dalam komentar anda